Wagub Chusnunia, Berikan Arahan Dalam Rakor Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan (TKPK) Lampung Barat
KLIK Lampung Barat-- Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim, mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan (TKPK) Lampung Barat, di Aula Kagungan, Selasa (23/8/2022).
Tujuan...
Perpustakaan Puska Mandiri Lampung Barat Raih Juara Pertama Lomba Perpustakaan Umum Terbaik
KLIK LAMPUNG --- Perpustakaan Puska Mandiri dari Pekon Puramekar, Lampung Barat meraih Juara Pertama klaster B Lomba Perpustakaan Umum Terbaik Desa/Kelurahan Tingkat Nasional Tahun...
Pekon Wisata Rigis Jaya Kec. Air Hitam Masuk Kedalam 50 Desa Wisata Unggulan
KLIK Liwa -- Pariwisata dan Ekraf, menjadi satu-satunya desa wisata yang masuk dalam Desa Wisata Unggulan Kemenparekraf dalam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2021...
Komitmen Pemkab Lambar Menjadikan Kabupaten Berbasis Literasi Telah Membuahkan Hasil
KLIK LAMBAR - Sejak dilaunchingnya Kabupaten Lampung Barat (Lambar) sebagai Kabupaten Literasi, tepatnya pada Bulan September Tahun 2018 lalu yang dilaksanakan di Gedung Olah...
Tingkatkan SDM Melalui Pendidikan, Kabupaten Lambar Galakkan Program “Semua Bisa Melanjutkan Sekolah
KLIK LIWA - Guna mendukung peningkatan Pendidikan di Kabupaten Lampung Barat (Lambar), sebagaimana tertuang dalam misi II (Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah) RPJMD Kabupaten...
Pembagian Bantuan Pangan Non-Tunai Kepada 137 KK di Pekon Way Empulau Ulu
KLIK Lampung Barat - Pembagian Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) kepada masyarakat Pekon Way Empulau Ulu dilaksanakan hari ini, yang bertempat di Gedung Posyandu...
PPDB di SMA N 1 Liwa, Diduga Tidak Menerapkan Sistem Zonasi
KLIK Lampung Barat- Program Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2021 / 2022 di SMA N 1 Liwa, Kabupaten Lampung Barat, terkesan tak...
Pekerjan Pambangunan Pagar Masjid Al-Manshur Diduga Langgar K3 dan Prokes, Kontaktor Jawab “Terimakasih”
KLIK Lampung Barat - Pekerja pembangunan pagar Masjid Al-Manshur Kelurahan Pasar Liwa Kabupaten Lampung Barat (Lambar), diduga melanggar Kesalamatan dan Kesehatan Kerja (K3). Fatalnya...
Habiskan Dana Miliaran Rupiah, Pembangunan Pagar Masjid Al-Manshur, Diduga Asal Jadi
Lampung Barat - LGNews.com - Pembangunan, rehabilitasi Masjid Al-Manshur di Kelurahan Pasar Liwa Kabupaten Lampung Barat (Lambar) bersumberdana Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD), dengan...
Bupati Hi.Parosil Mabsus Terima Audiensi General Manager PT. Telkom Provinsi Lampung
KLIK LIWA - Bupati Hi.Parosil Mabsus terima Audiensi General Manager (GM) PT. Telkom Provinsi Lampung, Hadir dalam kegiatan tersebut Asisten bidang administrasi umum Ismet...